Visi Misi

Visi

Menjadi Program Studi Teknik Mesin sebagai penyelenggara aktivitas pendidikan, penelitian, dan layanan masyarakat dalam rangka pengembangan ilmu dan pemanfaatan teknologi di bidang manufaktur yang memiliki komitmen pada perubahan dan kemajuan serta unggul dan diakui di Asia Tenggara.

Misi

  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran di bidang teknik mesin yang berorientasi pada keunggulan penguasaan teknologi manufaktur.
  2. Melaksanakan penelitian di bidang teknik mesin terutama teknologi manufaktur.
  3. Melakukan pengabdian masyarakat dalam rangka pemanfaatan hasil pendidikan dan penelitian.
  4. Menjalankan dakwah islamiyah berbasis ilmu pengetahuan dan teknologi.

Tujuan

01

Menghasilkan lulusan yang berkompeten dan berkualitas di bidang teknik mesin.

02

Menghasilkan keluaran proses pendidikan dan penelitian yang berkualitas dan bermanfaat.

03

Berperan aktif pada pengembangan dan penerapan teknologi manufaktur dalam kerangka pengabdian kepada masyarakat.

04

Berkontribusi aktif dalam dakwah melalui pendekatan ilmu pengetahuan dan teknologi.

Scroll to Top